Harmony » Blog » 

5+ Contoh Strategi Bisnis Untuk Mencapai Keuntungan Yang Diinginkan

Fina Pratiwi
/
Diupdate 
Juni 9, 2021

Seperti yang diketahui, dalam menjalankan sebuah bisnis maka sangat diperlukan penyusunan strategi bisnis dan manajemen operasi yang tepat sejak awal. Yuk, cari tahu contoh strategi bisnis melalui artikel ini.

Dengan adanya kreativitas dan inovasi, maka akan lebih meningkatkan kredibilitas produk dan kepercayaan konsumen pada bisnis.Click to Tweet

Strategi bisnis adalah suatu upaya yang dilakukan oleh suatu perusahaan dalam mengambil kebijakan penting, dan juga pedoman untuk dapat membangun keunggulan dalam persaingan bisnisnya sehingga tujuan bisnis pun dapat dicapai.

Perusahaan juga perlu melakukan analisis SWOT untuk mengenali apa kelebihan dan kekurangan usaha yang dijalankan.

Dengan penjelasan di atas mengenai strategi bisnis, kita sudah mengetahui bahwa strategi bisnis adalah hal yang sangat penting.

Dibuatnya strategi bisnis, maka perusahaan pun dapat menentukan arah dengan cara melakukan identifikasi segi pasar, pesaing, pelanggan dan lain-lainnya.

Mengingat pentingnya strategi bisnis, maka kita harus mengetahui apa saja contoh strategi bisnis. Nah, pada kesempatan kali ini kita akan mengetahui 6 contoh strategi bisnis yang tepat, seperti contoh strategi bisnis makanan dan lainnya.  Langsung saja yuk ketahui berbagai contoh strategi bisnis di bawah ini.

Perlu Memperhatikan Kualitas

Contoh strategi bisnis adalah dengan memperhatikan kualitas. Meskipun banyak bisnis yang bermunculan, tapi hanya sedikit bisnis yang benar-benar memperhatikan kualitasnya. Untuk menarik banyak konsumen, maka kualitas bisnis haruslah dijaga.

Contoh strategi bisnis makanan yang memang harus memperhatikan kualitas bahan baku dari makanan itu.

Sehingga, konsumen mendapatkan makanan yang terbaik dan kualitasnya tetap terjaga. Selain itu, untuk contoh strategi bisnis makanan juga harus memperhatikan kualitas masakan, rasa, kemasan, dan tentunya kualitas layanan terbaik.

Mengenali Target Pasar

Anda harus menjadi konsumen terlebih dahulu sebelum menjual produk secara profesional. Dengan menjadi konsumen terlebih dahulu, maka Anda bisa menentukan target pasar dan bahkan bisa mengetahui strategi inovasi yang nantinya akan dilakukan.

Target Pasar Contoh Strategi Bisnis

Tak jarang, pelaku usaha  memutuskan untuk merger perusahaan agar semakin mudah mengembangkan sayap bisnis.

Manfaat strategi inovasi adalah membuat produk yang Anda jual berbeda dengan yang produk-produk lainnya yang sejenis.

Kreativitas dan Inovasi

Modal penting dalam menjalankan bisnis yang tak boleh dilupakan adalah kreativitas dan inovasi. Seperti yang dijelaskan sebelumnya bahwa strategi inovasi adalah salah satu hal yang paling penting dalam berbisnis.Sebesar apapun ide kreatif pastinya akan menjadi sumber inspirasi untuk bisa menciptakan suatu inovasi.

Selain itu, dengan adanya kreativitas dan juga inovasi yang Anda tawarkan pada suatu produk maka akan lebih meningkatkan kepercayaan konsumen pada produk atau perusahaan Anda dan konsumen pun tidak merasa bosan.

Contoh strategi inovasi adalah menambahkan beberapa potongan buah segar ke dalam coklat batangan, memodifikasi minuman yang sudah pernah ada, dan lain sebagainya.

[elementor-template id="26379"]

Promosi Efektif

Untuk mencapai keuntungan, promosi juga sangat penting untuk dilakukan. Dengan adanya promosi yang efektif, maka orang-orang akan lebih banyak mengenal produk yang Anda jual.

Jangan asal dalam melakukan promosi, karena Anda perlu memperhatikan informasi dan juga visual yang baik sehingga orang-orang merasa ingin tahu dan tertarik dengan produk yang dijual.

Sekarang ini sangat mudah untuk melakukan promosi, salah satunya dengan media sosial. Promosi dengan media sosial juga lebih untung karena hemat uang, hemat waktu dan hemat tenaga.

Manfaatkan Teknologi

Contoh strategi bisnis yang selanjutnya adalah dengan memanfaatkan teknologi. Misalnya, menggunakan website resmi untuk menghemat biaya promosi TV atau melalui radio.

Manajemen Bisnis

Anda perlu mengetahui bahwa keuangan adalah nyawa dari bisnis yang Anda jalankan. Maka dari itu manajemen bisnis sangatlah penting untuk keberlangsungan bisnis yang dijalankan.

Sekarang ini Anda bisa menggunakan aplikasi dalam menjalankan manajemen bisnis sehingga pekerjaan pun bisa lebih mudah dilakukan dan minim human error.

Satu lagi nih, strategi bisnis untuk mencapai profit dan mendukung kelancaran pembukuan usaha. Pastikan perusahaan Anda sudah pakai Software Akuntansi Harmony.

Kenapa begitu? Software Akuntansi Harmony adalah solusi pembukuan modern, praktis, dan mudah diintegrasikan. Membuat kinerja tim finance semakin cepat, akurat, dan bebas ribet. Tak perlu mengetik atau input di spreadsheet atau buku jurnal yang melelahkan dan menyita waktu.

Software Akuntansi Harmony menyediakan 20 jenis laporan keuangan siap pakai secara instan. Anda bisa mengakses pembukuan berbasis Cloud, di mana saja dan kapan saja. Dapatkan juga FREE Trial selama 30 hari, bebas pakai Aplikasi Harmony dengan fitur premium tanpa biaya apapun. Daftar melalui tautan ini.

Cek keunggulan fitur-fitur aplikasi Harmony dengan follow akun Facebook, Instagram dan LinkedIn Harmony.

trial harmony
Pembukuan Lebih Mudah!
Coba Gratis 30 Hari dan Rasakan Perbedaannya!
COBA GRATIS
Anda juga mungkin suka:
Fina Pratiwi
Fina Pratiwi adalah seorang ahli strategi keuangan dengan lebih dari 5 tahun pengalaman dalam industri keuangan. Dia memegang gelar dalam bidang Keuangan dan dikenal karena kemampuannya untuk menyederhanakan konsep keuangan yang kompleks menjadi sesuatu yang mudah dipahami. Fina percaya bahwa pemahaman yang baik tentang manajemen keuangan adalah kunci sukses bisnis. Dengan pengetahuannya yang luas, dia berdedikasi untuk membantu bisnis memahami dan memanfaatkan software Harmony untuk mencapai tujuan keuangan mereka.
chevron-down
Scan the code
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram